Pansel Tetapkan Hasil Seleksi Administrasi JPT Pratama Soppeng

Pansel Tetapkan Hasil Seleksi Administrasi JPT Pratama Soppeng

SOPPENG,penarakyat.com — Setelah melalui tahap pendaftaran dan seleksi administrasi, Panitia Seleksi (Pansel) seleksi terbuka Jabatan Pimpinan Tinggi Pratama (JPTP) yang diketuai oleh Andi Tenri Sessu menetapkan nama-nama pendaftar yang dinyatakan lulus administrasi.

Hasil seleksi administrasi tersebut ditetapkan Pansel melalui Pengumuman Nomor : 05/PANSEL-JPTP/I/2018, tentang Hasil Seleksi Administrasi Peserta Seleksi Pengisian Jabatan Pimpinan Tinggi Pratama Secara Terbuka Dalam Lingkup Pemerintah Kabupaten Soppeng.

Dalam Pengumuman tersebut, dicantumkan nama-nama yang lolos di delapan jabatan lowong yang akan diseleksi. “dari 48 berkas yang masuk dan diseleksi, 4 berkas dinyatakan tdk memenuhi syarat” kata Ketua Tim Sekretariat, Andi Mahmud.

“jadi ada 22 orang atau 44 berkas yang dinyatakan lulus, selanjutnya yang dinyatakan lulus bisa mengambil kartu tes untuk seleksi kompetensi yang akan dimulai besok (Kamis, 1/2/2018)” tambah Andi Mahmud.

Peserta yang telah dinyatakan memenuhi persyaratan Administrasi, akan mengikuti tahapan seleksi kompetensi, diantaranya Assessment Center, Wawancara dan Pemaparan Makalah.

Tahapan seleksi kompetensi dijadwalkan akan berlangsung mulai besok sampai tanggal 7 Februari 2018 mendatang di Gedung Diklat, kantor BKPSDM Kab. Soppeng.

Berikut nama-nama yang dinyatakan lulus seleksi administrasi :Berikut nama-nama yang dinyatakan lulus seleksi administrasi :

– Calon Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama Staf Ahli Bidang Hukum, Politik dan Pemerintahan pada Sekretariat Daerah Kabupaten Soppeng :

– Calon Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama Staf Ahli Bidang Hukum, Politik dan Pemerintahan pada Sekretariat Daerah Kabupaten Soppeng :
1. Dra. SURIASNI, M.Pd
2. HAMZAH, S.Sos, M.Si
3. Drs. ANDI MUHAMMAD SURAHMAN, M.Si
4. Drs. MUHAMMAD ARIF D, M.Si
5. Ir. ERMAN ASNAWI, M.Si

– Calon Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama Staf Ahli Bidang Sosial dan Sumber Daya Manusia pada Sekretariat Daerah Kabupaten Soppeng
1. Dra. SURIASNI, M.Pd
2. ADY SETIADY, S. Sos, M.Si
3. Drs. ABD HAIYYI K
4. Ir. Hj. KARINI S
5. Drs. SULTAN, M.Pd
6. Drs. MUHAMMAD ARIF D, M.Si
7. Drs. UMAR, M. Si

– Calon Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama Kepala Badan Pengelolaan Keuangan Daerah Kabupaten Soppeng
1. ADY SETIADY, S. Sos, M.Si
2. Drs. DIPA, M.Si
3. JUMHURIAH ASHAR, SE, M.SI
4. Ir. ERMAN ASNAWI, M.Si

– Calon Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Soppeng
1. drg. H. DANIAL, M.Kes
2. drg. Hj. NIRWANA AS
3. SALLANG, SKM, M.Kes

– Calon Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama Kepala Dinas Perdagangan, Perindustrian, Koperasi dan UKM Kabupaten Soppeng
1. Drs. ANDI MUHAMMAD SURAHMAN, M.Si
2. ADY SETIADY, S. Sos, M.Si
3. MAPPATOTO, SE
4. Drs. SULTAN, M.Pd
5. ANDI MAKKARAKA, S. Sos, M.Si
6. Ir. ANDI OSKAR
7. ANDI DHAMRAH, S Sos, MM

– Calon Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama Kepala Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi Kabupaten Soppeng
1. Drs. ABD HAIYYI K
2. Ir. ANDI RISAL, MT
3. Drs. SULTAN, M.Pd
4. ANDI MAKKARAKA, S. Sos, M.Si
5. Drs. MUHAMMAD ARIF D, M.Si
6. ANDI DHAMRAH, S Sos, MM
7. JUMHURIAH ASHAR, SE, M.SI
8. ANDI SUMANGERUKKA SYAHRAZAD, SE, M.Si

– Calon Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama Kepala Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kabupaten Soppeng
1. HAMZAH, S.Sos, M.Si
2. Ir. ANDI RISAL, MT
3. Ir. Hj. KARINI S
4. ANDI MAKKARAKA, S. Sos, M.Si
5. Ir. ANDI OSKAR
6. ANDI SUMANGERUKKA SYAHRAZAD, SE, M.Si

– Calon Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama Kepala Satuan Polisi Pamong Praja dan Pemadam Kebakaran Kabupaten Soppeng
1. HAMZAH, S.Sos, M.Si
2. Drs. ANDI MUHAMMAD SURAHMAN, M.Si
3. HADI INDRAJAYA R, S.IP
4. Ir. ERMAN ASNAWI, M.Si

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *