SIDRAP, Penarakyat.com – Agenda agenda strategis masih menjadi lokus utama dibahas dalam Rapat Pimpinan Daerah (Rapimda) Komite Nasional Indonesia (KNPI).
Rapimda yang dihadiri staf ahli Bupati bidang pemerintahan Sidrap H.amir wali diadakan di baruga SKPD, Jalan Harapan Baru, Kabupaten sidrap, Selasa (03/10/2017).
Ketua DPD KNPI Sidrap, Yarham Yasmin mengatakan, rekomendasi dari Rapimda ini di pursu terkait pemilihan Ketua KNPI Sidrap dalam Musda, dan inventaris Knpi Yang Ada.
Selain itu, Rapimda akan menghasilkan berbagai hasil terkait pelaksanaan Musda. Salah soal soal soal ujian Musda, tanggal pelaksanaan Musda dan terkait materi syarat calon ketua DPD KNPI. “Mudah mudahan dengan adanya Rapimda, ga, sosialisasi bisa berjalan. Saya berharap ada yang nanti mencalonkan menjadi ketua KNPI, semua syarat harus memenuhi dan berkemampuan untuk pembangunan Kabupaten sidrap, “katanya.
Terkait verifikasi OKP, DPD KNPI sudah siap seleksi dan verifikasi sebelum pelaksanaan musda.
Ketua DPD KNPI SULSEL, Imran eka saputra mengapresiasi pelaksanaan Rapimda di Kab Sidrap. “Saya apresiasi KNPI Kab sidrap sudah dilaksanakan Rapimda, sesuai dengan amanat organisasi sebelum habisnya masa jabatan Ketua DPD harus dilakukan dulu Rapimda,” ucapnya.
Dalam kesempatan ini, staf ahli bidang pemerintahan H amir wali, katakanlah, para pemuda sebagai generasi penerus bangsa yang tergabung di dalam KNPI jangan terjebak dalam rutinitas. Pasalnya, banyak pemimpin yang lahir dari KNPI, tapi pola dan rutinitasnya masih saja melakukan hal yang sama atau copy paste.
“Sudah saatnya KNPI melakukan inovasi dan terobosan dalam setiap kegiatannya, mengatasi dalam persiapan kader-kader untuk menjadi pemimpin masa depan. Introspeksi bagi semua pihak, harus keluar dari pola yang baku dan jangan terjebak dalam rutinitas saja, “ujarnya. (rls)